Sabtu, 19 Maret 2022

PENGEMBANGAN TUJUAN DAN INDIKATOR PEMBELAJARAN DALAM KURIKULUM 2013



 Pendahuluan

Sistem pendidikan nasional telah berkali-kali mengadakan perubahan. Perubahan yang paling esensi dalam sistem pendidikan nasional ini adalah perubahan kurikulum.[1] Kurikulum yang sedang berjalan saat ini adalah Kurikulum 2013 yang merupakan penyempurnaan dari Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Kurikulum 2013 pada dasarnya adalah perubahan pola pikir dan budaya mengajar dari kemampuan mengajar tenaga pendidik dalam melaksanakan proses belajar mengajar. Dalam pelaksanaan kurikulum 2013 ini peranan guru sangat penting selaku aktor dalam proses pembelajaran, baik buruknya keterlaksanaan kurikulum dapat dipengaruhi oleh guru dalam mengimplementasikannya. Jadi seorang guru harus bisa memahami kurikulum dengan baik sehingga dapat diharapkan agar guru bisa menerima kebijakan dari pemerintah atas kurikulum 2013 dan dapat menguasai program, prinsip mekanisme serta strategi kurikulum 2013 untuk dapat memperbaiki kegiatan belajar mengajar di kelas.

PENGEMBANGAN TUJUAN DAN INDIKATOR PEMBELAJARAN DALAM KURIKULUM 2013

  Pendahuluan Sistem pendidikan nasional telah berkali-kali mengadakan perubahan. Perubahan yang paling esensi dalam sistem pendidikan...